Senin, 14 Maret 2016

Sejarah dan Perkembangan Musik Jazz


Sejarah dan Perkembangan Musik Jazz


    Jazz adalah jenis musik yang tumbuh dari penggabungan blues, ragtime, dan musik Eropa, terutama musik band. Beberapa subgenre jazz adalah Dixieland, swing, bebop, hard bop, cool jazz, free jazz, jazz fusion, smooth jazz, dan CafJazz.Jazz adalah aliran musik yang berasal dari Amerika Serikat pada awal abad ke-20 dengan akar-akar dari musik Afrika dan Eropa.Musik jazz banyak menggunakan instrumen gitar, trombon, piano, terompet, dan saksofon. Salah satu elemen penting dalam jazz adalah sinkopasi.

Sejarah Musik Keroncong

SEJARAH MUSIK KERONCONG



    Akar keroncong berasal dari sejenis musik Portugis yang dikenal sebagai fado yang diperkenalkan oleh para pelaut dan budak kapal niaga bangsa itu sejak abad ke-16 ke Nusantara. Dari daratan India (Goa) masuklah musik ini pertama kali di Malaka dan kemudian dimainkan oleh para budak dari Maluku. Melemahnya pengaruh Portugis pada abad ke-17 di Nusantara tidak dengan serta-merta berarti hilang pula musik ini. Bentuk awal musik ini disebut moresco, yang diiringi oleh alat musik dawai.

Makana Khas Turki


9 Makanan Khas Turki yang Harus Anda Cicipi


   Demam drama serial Turki sedang mewabah di Indonesia. Dari siang sampai malam selalu ada saja sinetron Turki yang ditayangkan di layar kaca Indonesia. Ya, itu tak lepas dari aktor dan aktris pemeran sinetron tersebut yang memiliki paras menarik nan menawan. Selain itu, plot dari drama Turki cukup seru untuk disimak.
   Turki merupakan negara yang sangat besar dan berada di kawasan Eurasia. Ibu kota Turki adalah Ankara. Namun, jika Indonesia memiliki Jakarta sebagai ibu kota sekaligus kota yang dianggap paling maju dari wilayah lainnya, kota terpenting dan paling berkembang yang dimiliki Turki adalah Istanbul.
   Istanbul adalah jantung ekonomi, budaya, sejarah, dan hiburan bagi Negara Turki. Jangan heran jika banyak para wisatawan yang menjadikan Istanbul sebagai destinasi pariwisata jika mereka berkunjung ke Turki ataupun ke Eropa.
   Nah, jika Anda juga ingin berjalan-jalan di Istanbul dan kota-kota lainnya yang ada di Turki, kenali terlebih dahulu makanan khas Turki berikut ini. Daftar makanan khas ini dapat menjadi rekomendasi untuk berwisata kuliner ketika berada di Turki.

Sejarah Musik Di Indonesia

SEJARAH MUSIK DI INDONESIA

tielman0002
    Musik Indonesia atau yang disebut musik Nusantara merupakan semua musik yang berkembang di Nusantara ini, yang mencerminkan atau menonjolkan ciri keindonesiaan, baik dalam segi bahasa maupun gaya melodinya. Musik Nusantara sendiri terdiri dari musik tradisi daerah, musik keroncong, musik dangdut, musik langgam, musik gambus, musik perjuangan, dan musik pop. Terdapat tahapan- tahapan dalam perkembangan musik Indonesia (nusantara), yaitu :
  • Masa sebelum masuknya pengaruh Hindu- Buddha : Pada masa ini, musik digunakan sebagai bagian dari kegiatan ritual masyarakat. Dalam beberapa kelompok, bunyi-bunyian yang dihasilkan dari anggota badan atau alat tertentu diyakini memiliki kekuatan magis. Instrumen atau alat musik yang digunakan umumnya berasal dari alam sekitarnya.

Sejarah Musik Rock n Roll

   Sejarah Musik Rock And Roll, sekarang saatnya kita bahas tentang sejarah musik rock and roll sob. Salah satu jenis musik yang paling populer di dunia, siapa yang tidak
kenal dengan rock and roll. Tua maupun muda pasti menyukai jenis musik ini. Tapi disaat kita mendengarkan lagu yang berjenis rock and roll atau bergaya pakaian meniru salah satu bintang rock and roll yang kita sukai, apakah kita tau seperti apa sejarah musik and roll itu sendiri. Oke sob tenang aja sekarang kita bakalan kasih tahu seperti apa perjalanan dan sejarah musik rock and roll.

Sejarah dan Perkembangan Musik Pop

Sejarah dan Perkembangan Musik POP

jghjfgdgdfg
   Musik pop atau Musik populer adalah nama bagi aliran-aliran musik yang didengar luas oleh pendengarnya dan kebanyak bersifat komersial.
    Musik Pop pertama kali berkembang di Amerika Serikat pada tahun 1920 di mana rekaman pertama kali dibuat berdasarkan penemuan Thomas Edison.
    Ragtime di Amerika Serikat sejak 1890. Musik Ragtime atau Cincang-Babi, adalah musik Amerika yang dipengaruhi oleh etnis Afrika-Amerika dan musik klasik Eropa. Musik ini mulai terkenal di daratan Amerika sekitar tahun 1890 hingga 1920. Musik ini mempuyai tempo atau irama yang cepat dengan dominasi sinkopasi, namun ada juga yang berirama agak lamban.

Oleh Oleh Khas Manado

8 Oleh-oleh Khas Manado yang Paling Terkenal

Kacang goyang

   Manado, kota ini terkenal karena memiliki spot diving yang indah. Salah satunya adalah Taman Laut Bunaken yang sudah terkenal hingga mancanegara sehingga membuat kota ini selalu dibanjiri oleh wisatawan, baik itu wisatawan domestik atau mancanegara. Tidak hanya objek wisata alamnya, Manado juga memiliki kuliner khas yang lezat.